CARA MEMASANG META TAG AGAR BLOG LEBIH SEO FRIENDLY
Sebagai seorang blogger sejati, kita pasti pengen kan kalo blog kita banyak dikunjungi orang?? selain meningkatkan rasa percaya diri, hasil dari kunjungan itu juga bisa meningkatkan page rank blog kita dan hal itu cepat atau lambat juga akan bisa mendatangkan banyak rupiah untuk kita. sebelumnya aku pernah menuliskan postingan tentang berbagai cara meningkatkan pengunjung yaitu : cara cepat promosi blog dan cara cepat meningkatkan traffic pengunjung. dan hari ini, saya akan membagikan tips bagaimana menembuat blog kita kaya pengunjung dengan memasang title dan meta tag agar lebih SEO friendly.
gantilah kode yang berwarna hitam dengan deskripsi dan keyword blog kamu.
langsung saja ya,..
- masuk ke edit HTML
- carilah kode dibawah ini ( tekan cltr+f untuk mempermudah pencarian )
<head>
<b:include data='blog' name='all-head-content'/>
<title><data:blog.pageTitle/></title>
<b:skin><![CDATA[
- gantilah kode yang berwarna merah dengan kode dibawah ini :
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'>
<title><data:blog.pageTitle/></title>
<b:else/>
<title><data:blog.pageName/></title>
</b:if>
- untuk mengganti tittle perhatikanlah contoh dibawah ini :
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'>
<title>Tips SEO | Trik Blogger | <data:blog.pageTitle/></title>
<b:else/>
<title><data:blog.pageName/></title>
</b:if>
penggantian tittle sudah selesai, selanjutnya untuk menambahkan meta tag, cukup tambahkan aja kode dibawah ini tepat dibawah kode yang sudah kalian tambahkan diatas :
<meta content="...deskripsi tentang blog kamu..." name="description"/>
<meta content="keyword1,keyword2,keyword3,..." name="keywords"/>
<meta content="INDEX, FOLLOW" name="robots"/>
gantilah kode yang berwarna hitam dengan deskripsi dan keyword blog kamu.
- jadi keseluruhan kodenya adalah sebagai berikut :
<head>
<b:include data='blog' name='all-head-content'/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'>
<title><data:blog.pageTitle/></title>
<b:else/>
<title><data:blog.pageName/></title>
</b:if>
<b:skin><![CDATA[
<meta content="...deskripsi tentang blog kamu..." name="description"/>
<meta content="keyword1,keyword2,keyword3,..." name="keywords"/>
<meta content="INDEX, FOLLOW" name="robots"/>
simpan templates kamu.
gimana? mudah kan?? selamat mencoba.. semoga postingan ini bisa membantu.
NB : jika masih bingung, silahkan bertanya dengan menuliskan komentar dibawah.
terimakasih.
Terima kasih atas informasi yang diberikan tentang cara mengatur meta tag. saran saya tulisan jangan memakai warna kuning, rada sedikit sulit membacanya... Semoga tetap sukses
ReplyDeleteterimakasih sarannya...^^
ReplyDelete